Pancake Pisang | Banana Pancake.
Kamu dapat menghidangkan Pancake Pisang | Banana Pancake hanya dengan menggunakan 8 bahan dan 13 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, yuk kita coba resep Pancake Pisang
Bahan-bahan Pancake Pisang | Banana Pancake
- Sediakan 75 gram of pisang, haluskan.
- Dibutuhkan 100 gram of tepung terigu protein sedang.
- Dibutuhkan 50 gram of butter (bisa jg pakai margarin ataupun minyak goreng).
- Siapkan 1 butir of kuning telur.
- Diperlukan 1 butir of putih telur.
- Siapkan 90 ml of susu cair (saya pakai susu kedelai).
- Dibutuhkan 2 sdm of gula pasir.
- Dibutuhkan 1/4 sdt of baking powder.
Langkah-langkah membuat Pancake Pisang | Banana Pancake
- Siapkan semua bahan..
- Ayak tepung terigu dan baking powder. Sisihkan..
- Dalam wadah, kocok putih telur hingga mengembang, putih, kaku, dan berjejak. Sisihkan..
- Dalam wadah lain, kocok kuning telur bersama gula pasir hingga pucat..
- Masukkan pisang, aduk menggunakan spatula..
- Masukkan susu dan tepung secara bergantian sembari mixer dgn kecepatan rendah saja. Lalu matikan mixer..
- Masukkan putih telur, aduk balik menggunakan spatula..
- Terakhir masukkan butter leleh, aduk balik lagi menggunakan spatula hingga benar-benar tercampur rata..
- Siapkan teflon anti lengket, beri sedikit minyak, nyalakan api sedang cenderung kecil..
- Karena saya tidak punya loyang khusus pancake, jadi saya pakai cake cutter untuk mencetaknya. Letakkan di atas teflon. Ambil satu centong sayur lalu tuang..
- Lepaskan cetakan bila pancake sudah cukup kokoh. Masak hingga bagian bawahnya berwarna kecoklatan. Lalu balik kemudian masak sisi sebaliknya hingga kecoklatan juga. Angkat dan lakukan hingga semua adonan habis..
- Sajikan bersama topping favorit..
- Selamat mencoba 😘❣️..