Pancake Choco (ala rumahan).
Cara membuatnya pun tidak susah, sobat dapat menyiapkan Pancake Choco (ala rumahan) hanya dengan menggunakan 7 bahan dan 6 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Pancake Choco (ala rumahan) yuk!
Bahan Pancake Choco (ala rumahan)
- Diperlukan 1 butir of telur ayam.
- Dibutuhkan 15 gr of DCC (dilelehkan dgn teknik ngetim).
- Dibutuhkan 10 gr of tepung terigu (kalau tdk ada bisa diganti dgn tepung beras).
- Sediakan Secukupnya of mentega.
- Siapkan secukupnya of Air.
- Siapkan of Topping:.
- Diperlukan of Keju,gula.
Langkah-langkah membuat Pancake Choco (ala rumahan)
- Campurkan tepung dgn air secukupnya hingga kental(jgn terlalu encer)..
- Campurkan telur dgn DCC yg sudah dilelehkan lalu kocok (jgn dimasukkan adonan tepung tadi).(digambar saya buat 3 telur skalian buat untuk adik2 nanti semua bahan tinggal di ร3)..
- Stlh selesai dikocok campurkan dgn adonan tepung tadi, kocok lagi.Lalu, masukkan ke teflon(ukuran sedang) dgn api kecil yg sudah dikasih mentega.
- Taburi gula dan keju(yg sudah diparut) sebagai topping. nb:gulanya dibanyakin aja biar gak hambar kira-kira 2-3 SDM.
- Tunggu sekitar 2 mnt lalu sajikan...๐.
- Info: 1. Kalau tdk ada tepung terigu/beras cukup telur + DCC saja (karna tepung gunanya utk hilangkan bau amis telur dan agar lebih padat). 2. Sebenarnya semua bahan cukup dikira-kira aja (kalau nanti udah terbiasa buat), jadi agar lebih memudahkan dibuat takarannya. 3. Topping terserah bisa disesuaikan dgn selera(sebenarnya pengen pakai SKM tapi stok habis๐).